Otomotif

PERFORMA & KONSUMSI BBM

-

Secara performa bisa dikatakan 11-12 dengan Xpander. Ini karena dapur pacunya menggunaka­n mesin yang sama. Yakni 4A91 berkapasit­as 1.499 cc dengan tenaga 102 dk pada putaran 6.000 rpm, serta torsi 141 Nm pada putaran 4.000 rpm.

Tenaganya disalurkan menggunaka­n transmisi otomatis 4 percepatan ke roda bagian depan. Putaran mesin termasuk galak di rpm bawah ke menengah. Karakterny­a pas untuk stop and go di perkotaan. Akselerasi di putaran bawah cukup baik. Untuk mencapai kecepatan 0 - 60 km/jam, mampu ditempuh dalam waktu 5,8 detik. Begitu juga pada kecepatan menengah ke atas, 40-80 km/jam ditempuh dalam waktu 5,8 detik. Akselerasi 0-100 km/jam mencatatka­n waktu 13,5 detik. Sedangkan jarak 402 meter diraih dalam waktu 19,3 detik. Konsumsi bahan bakarnya di dalam kota dengan rata-rata kecepatan 22 km/jam didapat sekitar 13 km/liter. Sedangkan dalam kecepatan konstan 100 km/ jam (putaran mesin 2.400 rpm) habiskan bensin 18,2 km/liter. Untuk pemakaian luar kotanya meraih angka 17,4 km/liter. Not bad at all ya!

Bicara handling, bisa dikatakan tidak setajam Honda Mobilio. Begitu juga soal fun to drive- nya. Namun begitu sebagai kendaraan keluarga, Livina sudah melebihi ekspektasi.

Ia sudah dibekali fitur Vehicle Dynamic Control dan Traction Control untuk menjaga mobil tetap stabil.

Soal suspensi, Livina karena mengadopsi teknologi yang sama dengan Xpander, yaitu geometri suspensi Mitsubishi Lancer Evo X. Aplikasi geometri suspensi Evo X ini bisa terlihat pada strut bagian atas serta konstruksi kaki-kaki belakang.

Supaya handling lebih baik,

 ??  ??
 ?? FOTO: KYN ?? Interior tipe VL diberi nuansa hitam dan bahan kulit sintetis, desain mirip Xpander
FOTO: KYN Interior tipe VL diberi nuansa hitam dan bahan kulit sintetis, desain mirip Xpander
 ??  ?? Mesin sama dengan Xpander, responsif di putaran bawah Pelek 16 inci dual tone dibalut ban ukuran 205/55 R16, rem belakang masih tromol Struktur lampu tiga tingkat mirip Xpander, tapi desainnya beda. Foglamp Xpander bulat, Livina desainnya mengotak
Mesin sama dengan Xpander, responsif di putaran bawah Pelek 16 inci dual tone dibalut ban ukuran 205/55 R16, rem belakang masih tromol Struktur lampu tiga tingkat mirip Xpander, tapi desainnya beda. Foglamp Xpander bulat, Livina desainnya mengotak
 ??  ??
 ??  ?? Suspensi Head unit sudah dilengkapi fitur Miracast dan Mobile link
Suspensi Head unit sudah dilengkapi fitur Miracast dan Mobile link

Newspapers in Indonesian

Newspapers from Indonesia